Minggu, 22 November 2015

WANITA SHALIHAH

Pandai MENJAGA DIRINYA....
Gemar Melakukan SHAUM.....
Qiyamul Lail nya TERJAGA...
Kata katanya BERNADA...
Pembawaannya ANGGUN dan BERWIBAWA...




Pandai MENJAGA LISANNYA...
Menjauhi GHIBAH dan DUSTA...
Pandai Menyimpan RAHASIA...
Menjaga KOMITMEN yang Ada...

  • Wanita Shalihah itu...


Pandai MENGATUR HARTA...
Tidak Suka BERFOYA FOYA...
HEMAT dan CERMAT dalam BERBELANJA...




Selalu MENYEJUKKAN DI MATA suaminya...
Selalu CERIA dan PENUH CINTA....
SANTUN dan SOPAN dan BERTUTUR KATA...




Selalu TAAT pada ALLAH DAN RASULNYA...
Selalu TAAT pada SUAMINYA kecuali dalam Maksiat...
Hormat kepada Kedua ORANG TUA....
Selalu TABAH dalam Penderitaan...




Di Pelupuk matanya berbinar CAHAYA...
Di Bibirnya terlantun DOA'.....
Di Hatinya tersimpan "MUTIARA".....




Hatimu tentram ketika MELIHATNYA...
Jiwamu senang Ketika MEMANDANGNYA...
Perasaanmu GEMBIRA ketika Mendengar PENDAPATNYA...

Dialah SEBAIK BAIK PERHIASAN DUNIA....
Dialah PERHIASAN TERINDAH di Dunia....
Dialah PENGHIAS kehidupan SUAMINYA...

"Tiada Kekayaan yang diambil seorang mu'min setelah TAQWA kepada Allah,yang lebih baik dari seorang Istri Shalihah"
(Hadits Riwayat Ibnu MAJAH)


Khusus saya tulis untuk  istriku tercantiq yang sedang tidur,,,

Selasa, 24 Desember 2013

Siapakah Akhwat?? Siapakah Wanita??

Bumi ini merupakan tempat dimana berbagai Jenis Manusia hidup,
Beragam Tingkah laku bisa kita perhatikan dalam kehidupan sehari hari,
Nah.....
Oleh Karena itu, saya sedikit akan mengorek dan menjelaskan
Apa Perbedaan Akhwat dan Wanita dari tanda tanda yang sering saya Perhatikan..


Tanda Tanda Seorang Akhwat


  • Tidak Mengenal yang namanya PACARAN (Maksudnya Melakukan Perbuatan yang Mendekati Zina) tapi seorang Akhwat hanya Mengenal yang namanya Ta'aruf^
  • Memakai Pakaian yang Menutup Aurat, Sesuai dengan Ketentuan Syari'at Agama.. Nah jadi Ketika berpakian selalu berdasarkan Ketentuan Allah dan RasulNya, sesuai Etika di Masyarakat, Bukan berpakaian sesuai dengan HAWA NAFSU nya^
  • Tidak Mengenal Dunia malam artinya seorang akhwat tidak pernah keluar malam malam tanpa mahramnya, sekalipun dia keluar, hanya karena kebutuhan mendesak yang sangat diperlukan, itupun dengan ijin kepada Mahram dan Tidak sendiri ketika keluarnya^
  • Hobinya di Rumah atau di Kamar artinya Akhwat lebih senang di dalam rumah, sehingga tidak banyak menimbulkan Fitnah^
  • Tidak mementingkan kepentingan dunia, nah maksudnya adalah tidak suka berdandan yang berlebihan,